INSPEKTUR BANTAH KETERANGAN PEGAWAI SMP, PEGAWAI SMP TERSEBUT ASBUN

0
111

DP, Bengkulu Utara – Terkait keterangan pegawai SMP yang menerangkan Inspektorat Kabupaten Bengkulu Utara bersama Badan Pemeriksa Keuangan telah meninjau gedung yang tidak selesai, dibantahkan oleh Inspektur, (18/2/2025).

Plafon dan Selasar Belum Dikerjakan

Terkait adanya sebuah bangunan baru di lingkungan salah satu SMP yang ada di Kabupaten Bengkulu Utara yang tidak selesai, Pihak Dinas Pendidikan diminta segera lakukan stock opname. Lalu hasilnya dilaporkan ke pihak Inspektorat.

Setelah laporan hasil stock opname diterima pihak Inspektorat, maka pihak Inspektorat akan menginformasikan informasi yang asal bunyi dari oknum pegawai SMP tempat bangunan yang terkesan tidak selesai ini ditemukan.

Tanggapan Inspektur, “kalo ada indikasi bangunan tidak selesai agar segera stock opname dan melaporkan hasilnya ke inspektorat. Sehingga informasi asbun itu dapat dikonfrimasi dengan baik sesuai fakta lapangan.” Melalui pesan singkat.

Sementara, Kepala Bidang SMP Dinas Bengkulu Utara Kusno, masih bungkam. Meskipun sampai saat ini Kepala Bidang SMP Dinas Pendidikan Kabupaten Bengkulu Utara diyakini tidak menerima aliran dana proyek pembangunan gedung tersebut. (Red)

Artikulli paraprakKabid Sekolah Menengah Pertama Dinas Pendidikan Kabupaten Bengkulu Utara Bungkam Terkait Adanya Bangunan Tidak Selesai
Artikulli tjetërPASCA PENGGELEDAHAN KANTOR DPRD-BU,TIM PENYIDIK TEMUKAN STEMPEL PALSU

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini